30 September 2010

Gerbang Neraka Di Arab Saudi

Hamparan lava yang berada itu mencapai sekitar 180.000 kilometer persegi.


Gempa ribuan kali itu terjadi tahun 2009. Melanda Harrat Lunayyir, daerah barat laut Arab Saudi, gempa itu mencenggangkan para ahli. Sebab di wilayah terpencil itu tak ada gunung berapi. Jadi sulit menemukan alasan mengapa gempa terjadi sesering itu.
'Gerbang Neraka' di Turkmenistan (skyscrapercity.com)
Setahun lebih melakukan penelitian, para ahli itu menemukan alasan mengapa bumi sering bergoyang. Di bawah tanah di lokasi gempa itu, terdapat lava (cairan magma pijar) dengan jumlah yang luar biasa besar. Lava raksasa itulah yang diduga memantik rangkaian gempa.

Sebagaimana dilansir msnbc edisi 27 September 2010, para ilmuwan menyebutkan hamparan lava di daerah itu sangat luas. Saking luasnya hamparat lava itu menyebabkan daerah itu disebut sebagai "Provinsi Lava". Harrat dalam bahasa Arab artinya hamparan lava.

Hamparan lapangan lava di dalam tanah itu mencapai sekitar 180.000 kilometer persegi. Lapangan lava itu terbentuk sejak 30 juta tahun lalu, atau sejak Saudi memisahkan diri dari Afrika, yang diduga menjadi salah satu pemicu terbentuknya laut merah

Semula hampir semua ahli geologi menduga bahwa bagian barat laut Arab Saudi itu termasuk wilayah yang tenang. Tetapi, beberapa gempa bumi dan letusan gunung berapi yang terjadi belakangan ini mengubah segalanya. Daerah itu kini diduga sebagai lokasi vulkanik aktif.

Pada bulan April dan Juni 2009 lebih dari 30.000 gempa bumi melanda lapangan lava kuno itu. Sebanyak 19 gempa bumi tercatat sebesar 4 pada skala richter.

Puncaknya pada 19 Mei 2009, terjadi gempa berskala 5,4 skala richter yang menyebabkan dinding rumah warga kota Al Mandy mengalami kerusakan. Sensor gempa bahkan menyebutkan tidak menutup kemungkinan akan terjadi letusan gunung berapi. Saat itu, pemerintah Arab Saudi mengevakuasi sekitar 40.000 penduduk dari lokasi.
John Pallister, vulkanologis dan Kepala US Geological Survey (USGS) untuk program bantuan bencana gunung api, mengatakan bahwa proses pembentukan Laut Merah masih berhubungan dengan rantai gunung berapi dan hamparan lava di bawah tanah itu.


Sumber : http://supercomplete.blogspot.com/2010/09/gerbang-neraka-di-bawah-arab-saudi.html

12 komentar:

  1. Awal kehidupan...awal lahirnya jaman kebodohan..awal dari di kembalikannya ke jaman pencerahan..awal dari berakhirnya dunia,,,,

    ya dimana lagi kalo ga di Arab...

    BalasHapus
  2. Anonim 16.14,, so tau lw kampret..

    BalasHapus
  3. yah bener tu komen no 2 sok tau...

    BalasHapus
  4. rasakan azab dari Allah bajingan Arab!! Siksa lagi tuh saudari2 kami yg bekerja di tanahmu lagi!

    BalasHapus
  5. Bangsa Arab yang pertama kali masuk NERAKA, Karena mereka yang paling JAHAT dan BIADAB di BUMI ini. Mereka tidak mengenal KASIH, hanya NAFSU yang mereka miliki.

    BalasHapus
  6. TUHAN TELAH MENYIAPKAN NERAKA BAGI MEREKA AGAR MEREKA TIDAK DAPAT LARI DAN BERLINDUNG. TINGGAL MENUNGGU WAKTU. BERBAHAGIALAH ENGKAU YANG TELAH DITINDAS, KARENA TUHAN AKAN MEMBALASNYA.

    BalasHapus
  7. 10 tanda kiamat besar salahsatunya: akan keluar api dari yaman... pasti ada kaitanya dg ini

    BalasHapus
  8. yup, benar... kyknya itu salah satu tanda2 hari kiamat...

    BalasHapus
  9. Bukan kah pintu Neraka ada di puncak Merapi?

    Betul tidak ching?

    BalasHapus
  10. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  11. 22.43, 18.01, terutama 18.01..... bego tolol bin dungu... bukan Arab tapi justru lebih ke Rusia.. kliatan banget 18.01 islamphobia.. sok pake KASIH... tuh yang ada kasih BAPA lu yang cuma pake celana seadanya and nggak pake baju.. TOLOL..

    BalasHapus

Related Posts with Thumbnails