30 Mei 2012

Inilah Virus Komputer Terganas Saat Ini


Bila computer kesayangan diserang oleh virus, sudah pasti kita akan berang. Tapi bersyukurlah, bila virus yang menyerang itu masih virus lunak, bukan virus ganas seperti, Flame.
Menurut vendor anti virus Kaspersky, Flame merupakan virus terganas untuk saat ini.
Kenapa bisa menjadi yang terganas?
Jadi begini, menurut Kaspersky, virus ini ditengarai menggunakan source code yang super rumit. 20 kali lipat lebih njelimet bila dibandingkan dengan program cyberwarfare lain yang telah terdeteksi.
Cara kerja dari Flame adalah dia akan mengubah setting komputer secara remote, menghidupkan mikrofon komputer untuk merekam pembicaraan di sekelilingnya, mengumpulkan data rahasia, serta akan mengambil screenshot dan mengkopi pembicaraan di yang dilakukan melalui instant messaging.
Ini jelas sangat membahayakan, apalagi bila menyerang pertahanan suatu Negara. Flame dipercaya lebih jahat dari virus Stuxnet yang pernah menggegerkan karena berusaha menerobos jaringan fasilitas nuklir milik Iran.



sumber

7 komentar:

  1. astagaa..jangankan virus flame,kena virus worm aja udh keluar keringet dingin gua

    BalasHapus
  2. lebih mending dari pada kena virus kesehatan....

    BalasHapus
  3. kalo PC pribadi tinggal reformat dan reinstall OS beres hehe nah kalo kompie server-server penting bijimane? seandainya server google atau facebook yang kena serangan, pasti kereen. bagai mana yah dunia tanpa fesbuk & google pasti sepi tuh hahaha apocalypse di dunia ciber.

    BalasHapus
  4. paling ini buatan intelegen amerika ato israel... 100% yakin gwa...

    BalasHapus
  5. klo viruz cinta mah ggk nolak...hehehe

    BalasHapus
  6. Kalau gitu hancurin aja komputer yg kena virus itu.SELESAIkan.

    BalasHapus

Related Posts with Thumbnails