16 Februari 2012

Inilah Stadion Senilai Rp 900 Miliar di Indonesia



Stadion Riau 7 Kali Lebih Megah daripada Stadion GBK!











Dibangun sejak 2009, stadion megah dan mewah ini ditargetkan selesai 2012 ini untuk menyambut PON.


Gerbang Utama yang Sadis












Tampak Samping


Tampak Atas


Pembangunan Dikebut Siang Malam


Diliput berbagai TV Jepang




Stadion Nasional Pekanbaru sudah mulai dibangun sejak tahun 2009 untuk menyambut Pekan Olahraga Nasional XVIII Riau 2012, stadion ini merupakan stadion utama event tersebut. Dengan arsitektur modern nantinya akan menjadikannya stadion TERBAIK di Indonesia.


Menjadi stadion terbesar dan termegah di Indonesia, kapasitas penonton mencapai 169.000 penonton. 





sumber

7 komentar:

  1. Bagus. keren. Tp adanya lintsan lari membuat nonton sepak bola kehilangan sensasinya. lebih baik jika tanpa lintasan lari dan rumput lapangan yang sintetis :)

    BalasHapus
  2. ayoo kita cetak atlit sepak bola yg bagus
    biar mengharumkan nama bangsa

    BalasHapus
  3. "Menjadi stadion terbesar dan termegah di Indonesia, kapasitas penonton mencapai 169.000 penonton"

    pernyataan diatas agak lebai deh? kalo lebih paham tentang PON Riau itu sendiri bisa kunjungi forum http://www.skyscrapercity.com/showthread.php?t=1021653

    bila ada masa kunjungi ukurbumi.blogspot.com

    BalasHapus
  4. ahhahaha bikin macet aja tu pembangunan di daerah gw, apalagi kalo mau ngampus subhannalloh macet nya. dan 1 lagi jembatan siak baru pembangunannya jadi terbengkalai sehingga jembatannya turun 1 meter.. smoga pemerintah cpet ambil tindakan, di banding ntr ada korban..
    terlalu berlebihan dan pemaksaan sehingga aspal di daerah rumbai menuju stadionnya ancur2an.. aduh2 tolong dong pemerintah..

    BalasHapus
  5. kurang lebih 43000 kapasitasnya... bukan 169000...
    1. Rungrado May Day Stadium
    Terletak di Pyongyang, Korea Utara dan mampu menampung 150.000 penonton... tuh stadion dengan kapasitas terbesar didunia...

    BalasHapus
  6. fee utk gubernur berapa milyar itu

    BalasHapus

Related Posts with Thumbnails