2 Juli 2011

Apa yang terjadi selama 1 menit di Internet?

Apa yang terjadi selama 1 menit di internet sewaktu anda mengaksesnya? Dan inilah beberapa hal yang mungkin terjadi selama 1 menit di dunia maya :

500 lebih postingan di blog
98,000 twit terbaru
12,000 iklan terbaru di craiglist(FJB Terbesar)
20,000 postingan terbaru di Tumblr
600 video terbaru di Youtube
70 Domain Didaftarkan
13,000 Aplikasi iPhone telah diunduh
320 Akun Twitter terbaru
100 Akun Linkedin terbaru
6,600 Foto dipublish di Flickr
125 Plugin WordPress terunduh
50 Core WordPress terunduh
79,364 Wall terkirim di Facebook
695,000 Status Facebook diupdate
510,040 Komentar muncul di Facebook
1,700 Aplikasi Mozilla Firefox terunduh
694,445 kata dicari di Google
168 Juta Email terkirim
60 Blog terbaru dibuat
40 Pertanyaan di Yahoo answer dan 100 jawaban diberikan
1,600 Orang Membaca di Scribd
1 Kata terdefinisi di Urban Dictonaries
370,000 menit telepon di Skype.
13,000 jam musik streaming di Pandora
5,000,000,000 dokumen di seluruh dunia di rayapi (crawl) oleh robot google

Itulah yang terjadi di internet selama semenit, dan anda sekarang lebih mengerti mengapa begitu berharganya 1 menit di dunia maya.


sumber

2 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  2. Menakjubkan, 10 tahun lagi bagaimana tuh??

    BalasHapus