22 Maret 2011

Inilah Peta Kekuatan Armada Perang Sekutu (NATO) Vs Libya

Pesawat tempur sekutu pimpinan Prancis dengan didukung negara-negara Arab sudah diterjunkan untuk menghadang pasukan pimpinan Libya, Muammar Khadafi, agar tidak menyerang Benghazi. Sebelumnya AS dan Inggris juga sudah melepaskan 110 rudal Tomahawk.

5 negara NATO dilibatkan dalam perang terhadap Libya. Masing-masing mengerahkan berbagai kekuatan perang dari pesawat tempur sampai kapal perang. Berikut peta kekuatan pasukan sekutu, seperti dihimpun Reuters, Minggu (20/3/2011).

Prancis

Prancis menerjunkan 20 jet tempur termasuk Rafale, Mirage dan pesawat mata-mata AWACS. Area penugasan adalah radius 150 km dari Benghazi yang dikuasai pemberontak.

Pasukan Prancis ini terpusat di pangkalan militer Solenzara di Pulau Corsica, Italia yang hanya sejam penerbangan dari Libya. Pesawat angkut militer Charles de Gaulle terbang ke Libya membawa 15 pesawat tempur, pada Minggu siang.

Pada Senin sore besok pesawat ini akan bergabung dengan kekuatan laut yaitu 3 frigate, kapal suplai BBM dan kapal selam tempur. Negara yang baru aktif lagi di NATO sejak 2009 ini, juga menyiagakan pesawat angkut BBM di Istres, Prancis.

Inggris

Inggris sudah memulai peperangan dengan Libya lewat serangan rudal Tomahawk yang ditembakan dari kapal-kapal selam kelas Trafalgar. Inggris juga menerjunkan pesawat tempur Tornado GR4 dari pangkalan Royal Air Force, Norfolk, Inggris. Tornado GR4 membawa rudal Stormshadow.

Inggris juga menyiagakan pesawat BBM, VC10 dan Tristar, serta pesawat intai E3D Sentry dan Sentinel. Pesawat tempur Typhoon juga disiagakan.

Sementara di lepas pantai Libya, dua frigate Inggris sudah menghadang, HMS Cumberland and HMS Westminster. Kapal-kapal perusak juga siap diterjunkan jika dibutuhkan.

Amerika Serikat

AS juga sudah melakukan serangan terbatas, termasuk menembakkan rudal di sepanjang garis pantai Libya untuk melumpuhkan pertahanan udara Libya. Pesawat tempur dan rudal jelajah juga sudah diterjunkan.

3 Kapal selam dengan rudal Tomahawk sudah diterjunkan, termasuk kepal selam tempur Newport News dan Providence. Mereka diperkuat pula dengan dua kapal AL.

Secara keseluruhan, AL AS punya 5 kapal tempur di Mediterania, termasuk satu kapal perusak pemandu rudal. Tapi tidak ada kapal induk AS yang dekat dengan Libya.

USS Enterprise posisinya tengah bergabung dengan USS Carl Vincon di Laut Arab untuk mendukung operasi militer di Afghanistan. Kekuatan udara AS yang paling dekat, ada di Aviano, Italia dengan 42 pesawat F-16.

Kanada

Kapal perang HMCS Charlottetown sudah melakukan blokade laut di lepas pantai Libya. Pesawat tempur Kanada sudah berada di sekitar Libya, namun butuh 2 hari persiapan sebelum siap tempur.

Italia

Lusinan pesawat tempur Italia sudah diterjunkan dari pangkalan Trapani, Sisilia barat. Mereka siap melakukan serangan udara ke Libya. Jet tempur Tornado, F-16 dan Eurofighter sudah dipindah ke Trapani dari Piacenza di utara Italia.

Italia bahkan menawarkan pangkalan NATO di Naples sebagai pusat komando operasi gabungan, demikian kata PM Italia Silvio Berlusconi.

sumber

11 komentar:

  1. bencong semua tuh masak negara kecil kayak libya aja d kroyok rame2 tuh israel bantai penduduk palestina kok ngak ada yg serang kasih sanksi aja ngak berani sama israel

    BalasHapus
  2. ini sih.....misi "tertentu" namanya....
    ane sutuju sama anonim yg di atas gw.... giliran "israel" gak ada yang berani...
    berusaha jadi "hero"...padahal.."coro"
    :)

    BalasHapus
  3. biasalah dari dulukan mereka keroyokan. hmmm bisa jadi cikal bakal world war III nih. tinggal lihat rusia, cina dan india sama liga arab mereka sikapnya seperti apa

    BalasHapus
  4. huh aku paling ga seneng sama amerika tuh,giliran negara temennya perang dia ikut bantu,klo negara musuh yg perang wih dia no 1 ngebantai..mentang" negara nya paling maju teknologi nya dia merajalela tu.

    BalasHapus
  5. aku setuju sm anonim 3 di atas,nih tanda" mau trjadi perang dunia ke 3.
    udh bnyak negara" yg muak sm tingkah eropa..
    cuma 1 negara maju yg teknologi nya tinggi yg aku percaya bisa nahan "mereka"...
    RUSIA where are you??

    BalasHapus
  6. Anonim mengatakan...

    bencong semua tuh masak negara kecil kayak libya aja d kroyok rame2 tuh israel bantai penduduk palestina kok ngak ada yg serang kasih sanksi aja ngak berani sama israel
    23 Maret 2011 04:06

    NATO: au ah gelap's

    BalasHapus
  7. ati2 amerika...klo rusia ngamuk bisa hancur negaramu
    belum tau kau Tsar Bomb (mother allbomb) dya ledak melebihi 30.000 bom atom nagashaki hiroshima

    BalasHapus
  8. alah negara" maho Nato itu terutama amerika klo diberi misi buat perang mereka malah dengan senang hati melaksanakan perangnya....dasar KAFIR,..,...... ya allah selamatkanlah Khadafi dan negaranya lindungilah orang" yg beriman, hancurkanlah koalisi para kafir itu....

    sebnr'y Khadafi bukan menembak rakyat biasa, tp menembak demonstran yg di persenjatai oleh pemberontak...maka dari itu khadafi menembak demonstran bersenjata itu . . . . . (bukan menembak rakyat yg tidak bersenjata)

    BalasHapus
  9. wah jika negara" timur tengah bersatu terutama dengan kekuatan utama IRAN...maka hancurlah negara" barat (alias ketakutan).....namun hingga sekarang negara" timur tengah belum bersatu masih dlm perselisihan, karena negara barat lebih senang negara" timur tengah pd perang, karena kalo bersatu maka hancur lah mereka, maka dari itu amrik + dll sedang menggukingkan pemerintahan" di timur tengah.....

    si anjing arab saudi malah ikut" bantu amerika , dasar lemah, padahal klo bersatu BEUH,,,,,mantap !!!!!

    BalasHapus
  10. wkkkk.....negara kecil kok di bantai...??
    .kalau brani bantai tuh negara russia....
    .baru ngrasain yg namanya perang.....

    BalasHapus
  11. benar tu ndan ama rusia aja bru tu nma x perang.....

    BalasHapus